Hari Kartini 2024
- Category: berita
- Published on Sunday, 21 April 2024 13:25
- Written by jumani
- Hits: 975
Hari Kartini diperingati setiap tahunnya pada tanggal 21 April. Hal tersebut merupakan bentuk penghormatan terhadap RA Kartini, atau Raden Ajeng Kartini Djojo Adhiningrat seorang pahlawan nasional yang dikenal karena memperjuangkan emansipasi wanita.
Pada peringatan Hari Kartini, berbagai acara dan kegiatan diselenggarakan di seluruh Indonesia untuk merayakan sekaligus mengenang warisan serta pengaruh positif Kartini terhadap masyarakat Indonesia.
"Semangat Kartini Semangat Eksplorasi Potensi Budaya Bangsa"